Uji Kompetensi Wartawan Radio Tahun 2023 kali ini merupakan uji kompetensi ke-8 yang diselenggarakan oleh RRI dengan Jenjang Muda.
UKWR Tahun 2023 bersifat blended learning, yaitu penggabungan sesi pembekalan secara daring dan tatap muka.
Pelaksanaan Uji Kompetensi diselenggarakan di Gedung MBC RRI, Depok.